4 Cara Lain Untuk Mengucapkan “Happy Birthday” Dalam Bahasa Inggris Beserta Contoh Kalimat

Diposting pada

4 Cara Lain Untuk Mengucapkan “Happy Birthday” Dalam Bahasa Inggris Beserta Contoh Kalimat

 

4 Cara Lain Untuk Mengucapkan "Happy Birthday" Dalam Bahasa Inggris Beserta Contoh Kalimat
4 Cara Lain Untuk Mengucapkan “Happy Birthday” Dalam Bahasa Inggris Beserta Contoh Kalimat

 

Hallo sahabat SBI yang sedang bersemangat belajar bahasa inggris, apada materi kali ini admin ingin menjelaskan kepada sahabat SBI mengenai cara lain untuk mengatakan selamat ulang tahun kepada teman atau saudara kita selain menggunakan ‘happy birthday’. Ada 4 cara lain yang dapat sahabat SBI terapkan untuk mengucapkan nya, seperti apa? Yuk langsung kita simak 🙂


1.Many Happy Returns!

Many happy returns juga merupakan bentuk kata lain dari happy birthday dalam bahasa inggris, Berikut ini akan admin contohkan kalimat nya dalam bahasa inggris.

Example :

  • Hi dear, Many happy returns for you! (halo sayang, selamat ulang tahun untuk mu)
  • In your many happy return, what do you want? (Di ulang tahun mu, apa yang kamu inginkan?)
  • Hello, Happy return girl! (Hallo, selamat ulang tahun gadis!)
  • I will say happy return to you (aku akan mengucapkan selamat ulang tahun untuk mu)

2.Have a great one!

Nah, have a great one juga merupakan bentuk bahasa lain dari happy birthday yang dapat sahabat SBI gunakan untuk mengucapkan selamat ulangtahun dalam bahasa inggris.

Example :

  • Mia, have a great one to you! (Mia, selamat ulang tahun untuk mu)
  • I will say have a great one to you (aku akan mengatakan selamat ulang tahun untuk mu)
  • Have a great one Dear! (selamat ulang tahun sayang!)

3.All the best on your special day

Kalimat ini juga merupakan bentuk ucapan elamat ulang tahun yang dapat kita gunakan untuk mengucapkan ulang tahun kepada teman atau sahabat kita.

Example :

  • Hello, all the best for your special day dear (Halo, selamat ulang tahun untuk mu sayang)
  • all the best for your special day mom (selamat ulang tahun ibu)
  • I will not say all the best for your special day to you (aku tidak aka mengucapkan selamat ulang tahun untuk mu)

4.Wishing you many more candles to come

Kalimat ini juga merupakan bentuk kata lain dari happy birthday atau selamat ulang tahun dalam bahasa inggris. Berikut ini contoh kata nya dalam kalimat bahasa inggris.

Example :

  • Hi ella, wishing you many more candle to come (Hai ella, selamat ulang tahun)
  • Hi daddy, wishing you many more candle to come (Hai ayah, selamat ulang tahun)

Semoga bermanfaat untuk sahabat SBI semua ya 🙂

Good luck!


Check Juga Materi Penting SBI Lainnya :