“Part vs Apart From” : Perbedaan Dan Penjelasanya Dalam Bahasa Inggris

Diposting pada

“Part vs Apart From” : Perbedaan Dan Penjelasanya Dalam Bahasa Inggris

 

"Part vs Apart From" : Perbedaan Dan Penjelasanya Dalam Bahasa Inggris
“Part vs Apart From” : Perbedaan Dan Penjelasanya Dalam Bahasa Inggris

 

Part vs Apart From

 

Bahasa inggris banyak sekali memiliki kosakata, salah satunya yaitu part dan apart from dalam bahasa inggris. Apakah sahabat SBI pernah menjumpai kata tersebut dalam bahasa inggris? Kedua kata tersebut memiliki bentuk yang sama namun dengan makna atau arti yang berbeda. Kira-kira bagaimana penjelasanya? Langsung simak ya sahabat SBI 🙂


Apa itu Part?

Sahabat SBI pasti sering bukan mendengar kata part dalam bahasa inggris? Kata ini memiliki arti bagian.

Bagaimana Contohnya Dalam Bahasa Inggris?

  • My mom is part of my happiness (Ibuku adalah bagian dari kebahagiaan ku)
  • He is part of me (Dia adalah bagian dari ku)
  • Can you tell your part of life? (Dapatkah kamu menceritakan bagin hidup mu?)
  • He is part of my life (Dia adalah bagian dari hidup ku)
  • Will you be part of my story? (akankah kamu menjadi bagian dari cerita ku?)
  • we can be part of that organization (kita akan menjadi bagian dari organisasi itu)
  • I will be part of your life (aku akan menjadi bagian dari hidup mu)
  • This is a part of my story (ini bagian dari ceritaku)

Apa itu Apart from?

Apart from merupakan kata dalam bahasa inggris yang memiliki arti selain dari, berbeda ya sahabat SBI dengan part of?

Bagaimana Contohnya Dalam Bahasa Inggris?

  • I like all the fruits apart from mango (aku suka semua buah buahan selain dari mangga)
  • I will not receive presents apart from you (aku tidak akan menerima hadiah-hadiah selain dari kamu)
  • I can not eat all foods apart from my mom (aku tidak bisa makan semua makanan selain dari ibu ku)
  • He will receive all the presents apart from him (Dia akan menerima semua hadiah-hadiah selain dari dia)
  • We can visit all places apart from Jakarta (Kami dapat mengunjungi semua tempat-tempat selain dari Jakarta)

Semoga bermanfaat untuk sahabat SBI semua ya 🙂


Check Materi SBI Lainnya: